Baru Selesai Dipasang 2021, Lampu PJU dari Kementerian Perhubungan Banyak Tak Nyala di Sepanjang Jalan Menuju Tigaras

    Baru Selesai Dipasang 2021, Lampu PJU dari Kementerian Perhubungan Banyak Tak Nyala di Sepanjang Jalan Menuju Tigaras

    SIMALUNGUN-Lampu PJU (Penerang Jalan Umum) yang bersumber dari Kementerian Perhubungan tahun anggaran 2021 di sepanjang jalan menuju Danau Toba Tigaras Kecamatan Dolok Pardamean Kabupaten Simalungun banyak tak menyala

    "Beberapa lampu penerangan Jalan Umum (PJU) disepanjang Jalan menuju Destinasi Tigaras sudah banyak tak menyala, pada hal lampu penerang jalan tersebut baru dikerjakan 2021 yang lalu, ”kata Pangulu Tigaras, Togar Arnold Sitio saat bincang-bincang dengan jurnalis Indonesiasatu.co.id, Jumat (20/10/2023)

    Pangulu Tigaras Togar Arnold Sitio juga menerangkan, PJU bantuan dari Kemenhub ini dipasang mulai dari perbatasan Nagori Parik Sabungan dengan Tigaras sampai perbatasan Tambun Rea. "Kalau tidak salah jumlahnya ada sekitar 60 titik lampu yang dipasang di jalan", kata Pangulu.

    Togar mengaku sejak PJU setelah dipasang, banyak lampu yang cuma satu minggu hidup sudah padam. Bahkan saat ini tinggal hanya sekitar 10 titik saja yang masih hidup, ” keluhnya.

    Pangulu berharap agar dinas terkait memperbaiki seluruh PJU yang telah padam untuk menerangi sepanjang jalan menuju Danau Toba Tigaras. "Apalagi Pemerintah pusat menganggarkan PJU ini untuk mendukung pengembangan destinasi wisata Danau Toba yang diakui Dunia", ungkapnya. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Mulai 1 November 2023, PPSU Resmi Berlakukan...

    Artikel Berikutnya

    Prabowo Subianto Umumkan Putra Sulung Presiden...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Jelang Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Padati Pelabuhan Ajibata, KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Samosir Hadiri Rakor Penyebaran Informasi Event Aquabike World Championship 2023
    Sambut Kapolda Baru Sumut, Edy Rahmayadi Harap Sinergitas Forkopimda Semakin Meningkat
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Naruh Harapan Besar, Masyarakat Perdagangan Nyatakan Siap Menangkan Anton-Benny di Pilkada Simalungun 2024
    Kabar Gembira Pemprov Sumut Kembali Gelar Mudik Gratis Lebaran 2024 ke 8 Daerah Tujuan, Salah Satunya Medan-Tarutung-Sibolga
    Danlantamal I Hadiri Kunjungan KKDN Pasis Dikreg LII Sesko TNI Tahun 2024 di Kantor Gubernur Sumut
    Rekanan PTPN IV Asal Jadi Kerjakan Proyek TU, Askep Kebun Balimbingan Dikonfirmasi Bungkam
    Perhelatan MotoGP Mandalika, ASDP Catat Kenaikan Trafik Penumpang Capai 26 Persen
    Pohon Tumbang, Kapolsek Parapat Diguyur Hujan Atur Lalu Lintas, Buka Tutup Masih Diberlakukan
    Kabid Humas Polda Sumut dan Kapendam Pastikan Proses Hukum Pelaku Pemalsuan Surat Tanah Ditangani Profesional
    Masyarkat Haranggaol Digegerkan dengan Penemuan Potongan Tubuh Manusia di Danau Toba, Kapolsek Purba Bantu Evakuasi
    Sukseskan Aquabike World Championship 2023, Kepala Dinas Kominfo Sumut Dorong Tuan Rumah Gencarkan Penyebaran Informasi
    Tiba di Sumut, Kapolda Baru Disambut Gubernur
    Update Gempa Bumi di Wilayah Samosir, BMKG Silangit Sebut Terjadi Susulan 51 Kali Berkekuatan Bervariasi

    Ikuti Kami